Logo SMK Amaliah
SMK AMALIAH 1&2 CIAWI Tauhid Is Our Fundament
Gambar Utama Lomba Menulis Puisi Tingkat Nasional 2025
Kembali ke Daftar Prestasi

Lomba Menulis Puisi Tingkat Nasional 2025

Tanggal: 21 July 2025 Tingkat: Nasional Peringkat: Juara Juara 1
Lomba Menulis Puisi Tingkat Nasional 2025
kabar membanggakan kembali datang dari SMK Amaliah Ciawi! 🌟

Peserta didik Alzena Raisah dari Kelas XI Animasi berhasil mengukir prestasi gemilang sebagai 🥇 Juara 1 Lomba Menulis Puisi Tingkat Nasional yang diselenggarakan oleh Penulis Pustaka.

Prestasi ini menjadi bukti bahwa semangat, kreativitas, dan ketekunan dapat membawa hasil yang luar biasa.
Semoga ke depan semakin banyak peserta didik SMK Amaliah yang berprestasi di tingkat Kabupaten, Nasional, hingga Internasional.

Bagikan Prestasi: